Beef Bulgogi (Lettuce Wrap)

Dipos pada February 1, 2022

Beef Bulgogi (Lettuce Wrap)

Anda sedang mencari inspirasi resep Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Beef Bulgogi (Lettuce Wrap), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) adalah 4 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) diperkirakan sekitar Bisa sambil drakoran koq 😁.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) memakai 15 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sumber resep : @evanatati Bismillah Menghadirkan olahan serba dibungkus ala Korea. Seperti dilansir oleh DetikFood, adalah namanya Ssam, yaitu cara membungkus daging BBQ dengan daun selada. Namun pada umumnya selain daging, Ssam juga kerap membungkus nasi beserta lauknya maupun Kimchi. Nah disini saya menyajikan Beef Bulgogi dengan Ssam yaitu daun selada, jadi makan ala ala drakor kaann 😁 yuk langsung cek resepnya berikut videonya 😉 #PekanPosbar #SerbaWrap #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #resepwindri2022 #week3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Beef Bulgogi (Lettuce Wrap):

  1. 500 gr daging sapi, saya pakai beef slice
  2. 1 batang wortel, potong korek api
  3. 2 batang daun bawang, iris-iris (untuk bumbu dan taburan)
  4. 1 siung bawang bombay
  5. Wijen sangrai untuk taburan
  6. 1 ikat daun selada, cuci bersih buka per lembar
  7. Bahan Marinasi
  8. 4 siung bawang putih, cincang halus
  9. 1/2 siung bawang bombay, cincang halus
  10. 1 buah pir/apel, parut (saya pir)
  11. 8 sdm kecap asin
  12. 2 sdm madu
  13. 2 sdm minyak wijen
  14. 1 sdm gula pasir
  15. 1 sdt lada hitam bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Beef Bulgogi (Lettuce Wrap)

1
Siapkan semua bahan. Marinasi daging dengan bumbu2nya, simpan di kulkas minimal 2 jam.
Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) - Step 1
Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) - Step 1
Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) - Step 1
2
Setelah cukup waktu marinasinya, masak di wajan anti lengket tanpa menambahkan minyak. Masak dengan api sedang ke kecil sampai daging berubah warna. Jangan lupa dibolak-balik ya.
Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) - Step 2
Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) - Step 2
3
Setelah itu masukkan wortel dan bawang bombay, aduk rata perlahan, tutup wajannya masak sampai sayuran layu. Lalu masukkan daun bawang aduk rata sebentar. Matikan kompor. Taburi dengan wijen.
Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) - Step 3
Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) - Step 3
Beef Bulgogi (Lettuce Wrap) - Step 3
4
Sajikan Beef Bulgogi dengan daun selada. Ini caranya ya ☺️

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Dubu Ganjeong & Jumeokbap 🍽

Dubu Ganjeong & Jumeokbap 🍽

Annyeong haseyo 🙋🏼‍♀ ... Lama ga upload resep nih. Buat yang hobi nonton Drakor pastinya juga ga asing sama food khas negeri gingseng. Banyak banget macemnya 😍 Tapi kali ini kita buat versi simple nya yach .. Si nasi kepal dan temennya dobu ganjeong 💕 Yuk masak sendiri biar ga usah jajan terus diluar 🤭 Okay.. Lets go to cook 💃 #cookpadcommunity_semarang

4 orang
45 menit
Galbitang (sup iga sapi) ala korea

Galbitang (sup iga sapi) ala korea

Satu lagi menu khas Korea yang wajib saya coba. Galbi Tang atau Sup Iga Korea. Disajikan hangat sungguh nikmat! Rasanya gurih segar dengan tambahan jahe di dalamnya dan saus kecap. #Cookpadcommunity_kalteng

3 orang
1 jam
Tteokbokki dari Rice Paper

Tteokbokki dari Rice Paper

Cocok utk yg lagi diet tapi masih butuh asupan karbohidrat. 1 porsi ini terdapat kurleb 284 kalori.

1-2 orang
30 menit
Bibimbap

Bibimbap

Resep ke 4 #PejuangGoldenBatikApron Yang suka sayurann... yuk merapattt.... hehehe #menusehat #menudiet #brokoli #makanankorea

1 porsi
30menit
Beef Bulgogi (Daging Sapi Lokal)

Beef Bulgogi (Daging Sapi Lokal)

Ternyata masih punya daging kurban di freezer! Cus diiris tipis2 a la daging shortplate, dimasak pakai saus instan Bulgogi deh. Yum!

Japchae Tofu

Japchae Tofu

Suka nonton acara memasak dan makan, jadi pengen cobain resep yang 1 ini Dari acara TV Korea " Mother's touch : Korean Side Dishes" Bumbu mereka simple tapi buat lidah kita agak hambar, jadi ntar bisa ditambah bumbu perasa lain juga yaa Paling gampang itu pake bumbu siap pakai Japchae (pernah saya share di IG, silahkan di looking looking lagi), itu rasanya sudah pas menurut saya

Kkwabaegi (Korean Twisted Doughnut) aka Donat Kepang

Kkwabaegi (Korean Twisted Doughnut) aka Donat Kepang

Assalamualaikum......waktu nya semarak clover, tema minggu ini cooksnap resep mba @Eliyana , aq pilih donat ala ala korea.....kl anak2 bilang nya donat kepang..... Ditaburi gula halus pas banget untuk teman ngeteh atau ngopi Source : @Eliyana #GA_CooksnapEliyana #Semarak_GACooksnapEliyana #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron

Saus merah odeng

Saus merah odeng

Rasanya asam pedes menyatu jadi satu #PejuangGoldenBatikApron

2 porsi
20 menit
Japchae

Japchae

Saya pakai dangmyeon merk daesang 500gr, pakai 1/3nya jadinya buanyakkkkkkkk

6 orang
Salad Bayam (SiGeumChi NaMul)

Salad Bayam (SiGeumChi NaMul)

Mencoba olahan lain dari bayam. Biasanya kalo direbus makannya sama sambel pecel/sambel²an gitu.. Ternyata enak juga dibikin ginian.. Source: https://cookpad.com/id/resep/12659165-salad-bayam-sigeumchi-namul?invite_token=1gVxT3NVj6KirKhzJpUs1AVJ&shared_at=1632478237 #PekanPosbar #SerbaDirebus #DirebusMakinMaknyus #Semangcookhokya #CookpadCommunity_Semarang

Goguma Latte

Goguma Latte

Nyari yang seger2...pas ada stock ubi ungu. Gass lahh 🤠🤠 Inspirasi resep mbak Indri @haecony 😍 #Cookies_Indri #CookpadCommunity_Tangerang #TiketGoldenBatikApron #HIA #HuntersInAction

2-3 gelas
60 menit
Japchae

Japchae

Japchae di sebut juga mi goreng Korea.. banyak sayur dan pelengkap di dalamnya. Sebenarnya mudah bikinnya tapi masaknya yang di pilah² atau masak sendiri², jadi agak ruwet dikitlah. Toh, akhirnya juga di campur. Aslinya pakai sayur bayam, tp aku buatnya pakai sawi. Soalnya tekstur bayam yg lembek kalau di tumis lagi campur suun jadi gak kebayang lembek² gimana gitu😆 Ya gitulah Bunda, akhirnya bisa bikin makanan korea meski skala rumahan😅 yg penting anak anak doyan dan lahap makannya. Terima kasih❤️ #PejuangGoldenBatikApron #cookpadindonesia #cookpadcommunity #week5

Spaghetti Kimchi

Spaghetti Kimchi

Al hamdulillah Kembali hadir minggu ini dengan masakan serba pasta, saya masak spaghetti kimchi perpaduan Italy dan Korea... boleh juga ide Cilmin @nengpuput Saya mencoba bikin cukup 2 porsi aja ya... sekedar icip-icip dulu. Ternyata enak jug -gaa. Al hamdulillah. Saus dan kimchinya juga bikin sendiri loh supaya rasa bisa disesuaikan dengan lidah sendiri.🤣 karena mau dimakan sendiri. Maaf ya nggak bagi -bagi. Kalau mau coba ... silahkan cek resep dan boleh juga kok kalau mau CS. Tapi kirim ya hasil CS nya. Bahagia itu gampang, satu diantaranya masak dan makan enak. Barakallah.. #Cookpadcommunity_Kalsel #Barampaan_Serbapasta #TimKimchi

2 porsi
1 jam
Hotteok (lagih)

Hotteok (lagih)

Hotteok cemilan favorit anak-anak dirumah sekarang, hari ini juga request nya Ade Haudy, tapi kali ini saya coba resepnya dari channel YouTube mba @devinahermawan 🙏❤️ #CookpadCommunity_Depok #Cookpad_id

Topokki Odeng Mozzarella

Topokki Odeng Mozzarella

Aku suka banget sama topokki, biasanya beli di resto korea. Tapi kali ini, ku coba masak sendiri. Gampang plus enak banget! Semua bahan kubeli secara online.

3 orang
30 menit
Oi Namul

Oi Namul

Bokkeum adalah kategori hidangan tumis dalam masakan Korea. Wikipedia (Inggris) Namul adalah makanan Korea yang dibuat dari sayuran seperti kecambah kedelai, sayuran gunung seperti tumbuhan paku muda (Pteridium aquilinum), dan tumbuhan liar. Sayuran direbus hanya sebentar sebelum diaduk dengan bumbu serta minyak wijen. Makanan ini disebut dalam berbagai nama bergantung jenis sayuran yang dipakai, tetapi semuanya disebut namul. Bumbu bisa berupa garam dapur, kecap asin, atau gochujang. Selain direbus sebentar, sayuran juga bisa ditumis atau dikukus. Wikipedia bahasa Indonesia Source : @bundaei #PejuangGoldenBatikApron

Kuliner Khas Korea~Kimbab Ala Korea

Kuliner Khas Korea~Kimbab Ala Korea

Kimbab atau juga dikenal sebagai gimbap merupakan nasi gulung khas Korea. Kalian yang sering menonton drama Korea, gimbab jadi makanan yang sering ditampilkan. Makanan satu ini mirip dengan sushi namun dengan isian yang berbeda. Kimbab biasa jadi menu bekal di Korea. Bentuknya yang sederhana dan tidak berantakan sangat mudah dimakan dalam sekali lahap. #CookpadCommunity_Indonesia #CookpadCommunity_Cirebon

Donat Korea

Donat Korea

Menul, manis Source : Fibercreme #cookpadcommunity_depok #rekreasi_semarang

10 pcs
1 jam lebih
Tteobokki Brokoli Panggang

Tteobokki Brokoli Panggang

Terinspirasi dari chef Devina Hermawan , Dan penasaran juga rasanya , kentangnya diganti tteobokki aja , kebetulan punya frozen tteobokki di kulkas .. 🥦 #PekanPosbar #Brokoli

2 orang
45menit
Saenggangcha (Korean Ginger Tea)

Saenggangcha (Korean Ginger Tea)

Mirip-mirip herbal diet tea ya.. 😁 Enak buat minuman hangat waktu badan terasa ga nyaman. Cooksnap dari Mbak Retno @Kaianiandra, sumber dari Mbak Ima Bunda Rayyan @cook_220497 terima kasih, gadis-gadis.. 😁 💕 #CookpadCommunity_Surabaya #Cookpadcommunity_sidoarjo #GenkPejuangDapur #CookmemberGenkPeda_kaianiandra #GenkPedaEksis