Japchae

Dipos pada February 8, 2022

Japchae

Anda sedang mencari inspirasi resep Japchae yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Japchae yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Japchae, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Japchae enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Japchae adalah 6 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Japchae sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Japchae memakai 15 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Saya pakai dangmyeon merk daesang 500gr, pakai 1/3nya jadinya buanyakkkkkkkk

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Japchae:

  1. 150 gr soohun korea (dangmyeon)
  2. 100 gr beef slice, iris kotak
  3. 5 bh bakso, iris
  4. 5 bh jamur campignon, iris
  5. 1 bh wortel besar, iris bentuk korek api
  6. 2 bh bawang bombay, iris memanjang
  7. 1 bh paprika
  8. 2 bh telur kocok
  9. 2 batang daun bawang, iris
  10. 1 sdm kecap ikan teri anchovy
  11. 1 sdm kecap ikan canary
  12. 2 sdm minyak wijen
  13. 1/2 sdm kecap teriyaki
  14. Sedikit lada
  15. Wijen sangrai

Langkah-langkah untuk membuat Japchae

1
Rebus dangmyeon sampai matang
Japchae - Step 1
2
Tambahkan sedikit minyak, tumis daging dan bakso sampai matang, masukkan wortel, aduk aduk
3
Masukkan jamur dan bawang bombay, tumis sesaaat, lalu masukkan paprika
4
Tambahkan dangmyeon, masukkan seluruh bumbu, aduk rata
5
Terakhir, buat telor orak arik di pan terpisah, masukkan kedalam japchae, aduk kembali.. taburi daun bawang iris dan hias dengan wijen sangrai

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Udang Saus Gochujang

Udang Saus Gochujang

Simple enakkkkk! Asem pedesnya nampuollll

Iga sapi panggang saus bulgogi

Iga sapi panggang saus bulgogi

Saat anak-anak bosan makan nasi, kadang request menu bbq ala-ala resto. Jadilah sehari sebelumnya proses marinasi dengan bumbu, lalu diamkan di kulkas supaya meresap. Besoknya baru bisa dimasak. Kalau mau lebih seru, panggang dadakan dengan kompor portable, lalu makan bareng. Berasa makan bbq di resto all you can eat deh.. tapi lebih hemat dong, hihi

4 - 5 porsi
1 jam 20 menit
Korean fried chicken

Korean fried chicken

3-4 orang
1 jam
Salad bayam korea

Salad bayam korea

Source: Ira H Sesimpel ini 😍😍 enak dan sehat pula🤤🤤 Ga bosen dengan rebusan #PekanPosbar #SerbaDiRebus #CookpadCommunity_Palembang #MasakBarengKakmin

1 porsi
5 menit
Dakbal Korea (ceker pedas)

Dakbal Korea (ceker pedas)

Keponakan datang kerumah pengen di buatin dakbal,biasa Neh ank2 kekinian yg suka bgt makanan ke kore2an🤭😀jadilah ubrek2 di dapur buat nyenengin mereka🤗😘

4 orang
45 menit
Gimbab

Gimbab

Makanan simple dan ngenyangin, buat anak-anak juga cocok banget ni bund

Korean Doughnut

Korean Doughnut

Resep by @luvitaho

12pcs (40gr)
Hotteok

Hotteok

Mo nyoba noleh ke korea dulu 😁😁. buat cemilan Pak bos...jdlh coba buat hotteok..inspirasi resep dari yutub

Korean Tart Nasi Kuning

Korean Tart Nasi Kuning

Assalamu'alaikum... Alhamdulillah selalu di beri kemudahan dan selalu dipertemukan dengan orang² yang selalu mau belajar dan terus mau mengupgrade diri. Pada kesempatan kali ini, alhamdulillah di komunitas 3C kembali mengadakan SPATULA Oleh akak Cantik nan Lembut, Empuk voicenya pasti pada kenal, beliau adalah akak @tyas_yodha Tema yang beliau ajarkan kali ini bener² out of the box dan bener² ide yang mahal menurut saya. Beliau mampu membuat saya keluar dari zona nyaman saya selama ini yang biasa membuat tart dengan citarasa sweet menjadi savory. Makasih banget yaa Akak sudah dengan sabar menjelaskan setiap detil hal baru bagi saya pribadi khususnya, semoga ilmu yang akak ajarkan kepada kami menjadi jariyah buat akak sekeluarga 🤲😍🥰 Sekali lagi makasih banyak akak🤗🤗🤗 #CookingCommunityClass_TartNasiKuning #Spatula3C_TyasYodha #CookpadCommunity_Surabaya #SalamKompakSelalu #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy

Tteokbokki

Tteokbokki

Minggu ke 6 Terinspirasi dari resepnya mba @Meyscila_28 yang memenangkan arisan CocomPal bulan ini. Jenis dan banyaknya bahan saya sesuaikan dengan yang tersedia dan selera. #PejuangGoldenBatikApron #ArisanCooksnapWongKito_MeyCila #CookpadCommunity_Palembang

Beef bulgogi ala SHEI

Beef bulgogi ala SHEI

Enak banget makan pake nasi panas.

4 org
Mie Pedas Korea Lemonilo

Mie Pedas Korea Lemonilo

Mie mie mieee... udah ah tak ada kata² selalin aku menyukainya... takkan pernah kutolak jika ada yg memberinya cuma²... hahahah Sehat² buat mba Ruth dan keluarga yaa..🤗🥰 Source : @RuDes #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #CookmemberGenkPeda_RuthDestianty #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanMieMamiFay

Goguma Latte

Goguma Latte

Pertama kali bikin langsung suka dan ketagihan 😊 inspirasinya dari chef martin praja. Somple bikin happy yeay ❤

3-4 porsi
30 menit
Donat Korea

Donat Korea

Menul, manis Source : Fibercreme #cookpadcommunity_depok #rekreasi_semarang

10 pcs
1 jam lebih
Bihun Kukus Mata Sapi (Dengan Saos Gochujang)

Bihun Kukus Mata Sapi (Dengan Saos Gochujang)

Panjang banget yaa judulnya 🤣 kenapa saos gochujangnya saya kasih kurung, karena saosnya bisa disesuaikan saja menurut selera masing-masing, sebenarnya saya hanya mau menghabiskan saos gochujang saja, kali ini saya mencoba berkolaburasi sedikit antara bihun dan saos gochujang.. maksudnya iseng-iseng gituu.. 🤭 cucok ga yaa? Ahh ternyata cucok juga sebagai variasi kudapan bihun loh.. enakk kata saya bun.. kenyang dan sehat karena ada ceplok telornya hihii..😁 kalau bunda gimana?cobain yaa bun biar tahu sensasi rasanya 😋👍 #ComboNgabibita_Bihun #PekanPosbar #KreasiBihun #CookpadCommunity_Bogor

Tuna Kimchi Rice Ball 참치김치 주먹밥

Tuna Kimchi Rice Ball 참치김치 주먹밥

Di rumah masih ada 1 kaleng tuna bingung mau buat apa, dan masih punya kimchi homemade juga, pas lihat sosmed chef Devina ternyata ada resep rice ball ini. So, saya adaptasi dgn adanya bahan di rumah. Istilah Koreanya rice ball adalah Jumeogbap, dan ini memang mengenyangkan dan simpel dibuatnya

10 ball besar
15 menit
Donat Ketan ala Korea 🍩

Donat Ketan ala Korea 🍩

#TepungKetaninAku #Semarak_TepungKetaninAku #TidakSekedarMemasak #CloversCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Jombang Adapted from Trivina Kitchen