Kimchi Instant

Dipos pada April 22, 2022

Kimchi Instant

Anda sedang mencari inspirasi resep Kimchi Instant yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kimchi Instant yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kimchi Instant, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kimchi Instant enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kimchi Instant sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kimchi Instant memakai 11 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamu'alaikum.. alhamdulillah ketemu lagi di #GoDaPaders minggu ini bersama @KomunitasPaders Kali ini Tim Challenge partneran sama Cikgu Hes kesayangan. Pede amat aku ngajakin beliau 1 Tim padahal minder fotonya aku gmn bersanding sm foto cikgu๐Ÿ™ˆ. Untung cikgu teh bageuur maklum sama aku si amatir ini๐Ÿ˜‚. Untuk tema kali ini kita sepakat bikin kimchi. Kebetulan bahan ada semua, dan karena kita mmg suka kimchi juga๐Ÿ˜. Pakai resep Kimchi instant mba Irene yg menurut beliau ini otentik Korea. Secara mba Irene memang tinggal disana juga. Selama ini cuma makan kimchi yg difermentasi. Ternyata kimchi instant tanpa fermentasi juga enak loh. Anak sulung aja doyan ini. Takaran aku sesuaikan dalam gram semoga ga salah. Tapi hasilnya sih enaak ini๐Ÿ˜. Yuks coba bikin juga ๐Ÿ˜Š. #KomunitasPaders #GoDaTC_YukNyayur #GoDaTC_HeNdiPlass #GoDaTC_IndryHapsari

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kimchi Instant:

  1. 500 gr sawi putih/nappa cabbage
  2. 1 sdm garam
  3. 1 batang daun bawang
  4. 1/2 bagian bawang bombay ukuran sedang
  5. Secukupnya wijen sangrai untuk taburan
  6. Bumbu :
  7. 30 gr Gochugaru/bubuk cabai korea (jangan diganti)
  8. 3 sdm kecap ikan
  9. 1 sdm gula pasir
  10. 2 siung besar bawang putih, parut halus
  11. 1 ruas jari jahe, parut halus

Langkah-langkah untuk membuat Kimchi Instant

1
Potong-potong sawi putih seukuran makan. Cuci bersih. Tiriskan. Beri 1 sdm garam, aduk merata (tdk perlu dikasih air ya). Diamkan selama 1 jam. Aduk setiap 30 menit.
Kimchi Instant - Step 1
Kimchi Instant - Step 1
2
Setelah 1 jam akan keluar air, buang ainya dan bilas bersih sawi. Lalu tiriskan sampai semua air turun. Jika sawi sudah bisa ditekuk/lentur seperti difoto berarti sudah benar.
Kimchi Instant - Step 2
3
Potong-potong bombay dan daun bawang. Campur rata bumbu. Lalu masukan sawi yg sudah ditiriskan juga bombay dan daun bawang kedalam bumbu. Aduk merata. Koreksi rasa. Sajikan dengan taburan wijen sangrai. Tuang kimchi yg tdk dimakan kedalam wadah kedap udara. Lalu simpan dalam lemari pendingin.
Kimchi Instant - Step 3
Kimchi Instant - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kimbap ala diet

Kimbap ala diet

Ibook lagi pengen eat clean dan ngiler pengen makan kimbap, jadilah kimbap ala ala diet.. padahal sebenarnya ini nasi guljng biasa aja sih hehe

Korean Spring Roll - Snack Sehat low fat ๐Ÿฅ•

Korean Spring Roll - Snack Sehat low fat ๐Ÿฅ•

Pengen lumpia tapi tepung tinggi kalori hikssss, bisa kok bikin lumpia low fat ala korea, selamat mencoba! #TiketMasukGoldenApron3

5 Roll
30 Menit
Wagyu saikoro bulgogi super simple

Wagyu saikoro bulgogi super simple

Kalau lagi pengen makan ala korea atau jepang dirumah tapi caranya yang ga ribet, maunya super simple, enak dan pastinya juga jauh lebih murah dibanding makan direstoran. Ini dia caranya yang biasa aku lakukan, mungkin buibu bisa mencobanya juga ya dirumah, apalagi kondisi sekarang yang membuat kita tidak bisa keluar rumah karena corona. Tapi ga usah khawatir bisa tetap makan ala restoran korea atau jepang bersama keluarga ๐Ÿ˜Š Untuk pembelian wagyu saikoronya aku juga beli online di ig atau shopee csdailystore. Recomended kualitasnya bagus, harganya juga masuk akal ๐Ÿ˜

Yang Nyeom Tongdak / ayam goreng Korea

Yang Nyeom Tongdak / ayam goreng Korea

setor camilan ala Korea nih.. dl sering banget bkn ini, suka dgn rasanya dan bahan ga terlalu susah.. resep di adaptasi dr youtube maangchi #RamadanPenuhIdeMasakan #masakankorea

Japchae Korea

Japchae Korea

Kangen sama bihun goreng korea Dan kebetulan bahan nya ada dirumah Letโ€™s cook ๐Ÿ‘ฉ๐Ÿปโ€๐Ÿณ

4 porsi
Kimchi Homemade Vegetarian

Kimchi Homemade Vegetarian

kimchi yang tidak memerlukan pasta udang dan minyak ikan, tapi lezat!

2,5 jam
01. JumeokBap Super simple

01. JumeokBap Super simple

Mamak pecinta drakor ma ga asing sama makanan beginian ๐Ÿ˜ Karena ide kadang datang saat kepepet itu bener, nyoba ngatasin anak2 yg makan nya lg pd sdikit dengan campurin nasi sama makanan fav mereka 'Nori' jadilah nasi kepal yang simple bgt ini ala Mamak ghian ๐Ÿ˜ Alhasil 2 piring lsg ludes krn di kepal ma jd sdikit hehehee

Sweet spicy chicken (Dakgangjeong)/ayam ala korea dengan rasa nusantara๐Ÿ˜‹

Sweet spicy chicken (Dakgangjeong)/ayam ala korea dengan rasa nusantara๐Ÿ˜‹

Selalu ngiler liat drakor yg order/makan ayam2 kaya gini๐Ÿคค Nah daripada penasaran, cobain yuk olahan ayam ini karena menurutku resep ini lebih nikmat dan selera lidah indonesia bgt!๐Ÿ˜‹ Bahan2nya juga pasti selalu ada di dapur๐Ÿ˜

40 menit
Ceker pedas ala Korea (Maeun-Dakkbal)

Ceker pedas ala Korea (Maeun-Dakkbal)

Jinjja pedassh Jinjja Mashita ๐Ÿ‘Œโœจ Minggu ke -2 #MasakItuSaya #PejuangGoldenApron3

Nasi goreng telor ala Korea

Nasi goreng telor ala Korea

Liat resep dari YouTube nya abutosca, nasi goreng yang konon ala Korea. Saya tambahin beberapa isian biar makin rame ๐Ÿ˜‹

Nasi goreng gochujang

Nasi goreng gochujang

Menu simple klo teman2 ada sisa nasi semalam bingung mao dimasak apa yuk bikin nasi goreng gochujang.. #FestivalRamadanCookpad #CookpadCommunity_Bandung

Rajungan Ramyeon

Rajungan Ramyeon

Yak liburan mulai kecanduan drakor lagiii, dan nonton yang begini paling enak sambil sruput mi ala ala korea kan biar lebih berasa ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…. Untungnya saya sempet beli mi pedes gitu dan punya rajungan yg rencana mau saya masak yg lain, tapi bersihinnya aja udah bikin laper ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…๐Ÿ˜….. Setelah mencuri sedikit rajungan dan cumi jadilah mi yang pura puranya dimakan di korea sambil nonton anaknya Chef Moon hunting makan malam๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚

1 - 2 porsi
STEAK AYAMย  BULGOGI

STEAK AYAMย  BULGOGI

Yummy.. steak ayam yang lezat nikmat di makan dengan nasi hangat #dirumah aja #resep #stayathome

Ramyeon Santuy

Ramyeon Santuy

Jadi pak suami baru pulang pas banget liat aku nonton drakor. Eh dengan santuynya dia bilang Pengen di buatin ramyeon... ๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚

Korean BBQ bulgogi

Korean BBQ bulgogi

4-5 porsi
Gyeran Mari Kimbap

Gyeran Mari Kimbap

Di saat bahan-bahan di rumah terbatas karena lock down di perpanjang sampai June 6th, 2020 tapi pengen banget makan kimbap

2 gulung
58. Ramps Kimchi (Ramps #12)

58. Ramps Kimchi (Ramps #12)

Kali ini asli banyak kebetulannya, hehehe. Pas suami pulang bawa saus Gochujang, trus kebetulan masih ada sedikit ramps, sawi putih (napa cabbage), kayak ada lampu yang menyala ding!!...kimchi. Kimchi kali ini adalah campuran dari ramps 85% (seluruh bagian daun sampai bagian bawangnya), napa cabbage 10% (sawi putih, dan wortel 5%, tapi tanpa jahe karena saus Gochujangnya sudah terasa banget jahenya.

1 botol 16oz
Tteokbokki Keju | Cheese Tteokbokki (์น˜์ฆˆ ๋–ก๋ณถ์ด)

Tteokbokki Keju | Cheese Tteokbokki (์น˜์ฆˆ ๋–ก๋ณถ์ด)

Siapa yang gak tau tteokbokki? Kayanya mah jaman sekarang gak ada ya yang gak tau cemilan hits korea yang satu ini. Aku sendiri dulu tau tteokbokki dari nonton Runningman ๐Ÿ˜ Nah, resep ini sengaja dibuat buat kamu yang mau bikin tteokbokki tapi gak mau pake gochujang karena takut gak halal. Terus, kalo gak ada dashi, gakpapa ya, ganti aja dengan air biasa meskipun rasanya akan lebih mantap kalo rebus garaettok-nya menggunakan dashi. Lalu disini gak pakai maizena buat mengentalkan kuahnya, karena garaettok sendiri dibuat dari tepung beras yang dengan sendirinya bakal bikin kuahnya kental setelah direbus beberapa saat. #Cookpadcommunity_Jakarta

Sotang a.k.a Tokkebi

Sotang a.k.a Tokkebi

Saatnya posbar GenkGadoGado kali ini recook admin. Giliran perdana jatuh pada admin cantik yang paling muda, Diyana Hung. Aku milih recook resep tokkebi mini hotangnya karena emang udah lama aku pengen buat ini. Sotang atau sosis kentang ini emang sempat happening banget, apalagi yg pake mozzarella. Sotang ini sendiri menurutku terinspirasi dari cemilan Korea Tokkebi. #GenkGadoGado #RecookAdmin3G #RecookDiyanaHung #MasakAsyik #PejuangGoldenApron2 #Cookpadcommunity_Makassar